Archive for Juli, 2024

Mahasiswa S1 Teknik Fisika Angkatan 21 Ciptakan Teman.AL: Smartwatch untuk Langkah Preventif Perilaku Berisiko bagi Pengidap Alzheimer

Teman.AL: Smartwatch untuk Langkah Preventif Perilaku Berisiko bagi Pengidap Alzheimer

Demensia adalah penyakit yang menyebabkan penderitanya mengalami gejala seperti kehilangan ingatan, kesulitan berpikir, kesulitan berkomunikasi, dan perubahan suasana hati yang ekstrim. Demensia terjadi ketika otak mengalami kerusakan akibat berbagai penyakit. Salah satu penyakit utama penyebab demensia adalah penyakit Alzheimer. Penyakit ini menyebabkan sel-sel menyebabkan sel-sel otak mati. Di Indonesia, dari […]

Read More

TEKNOLOGI PENGERINGAN MAKANAN BERBAHAN BAKAR BIOMASSA UNTUK USAHA SKALA MIKRO SALE PISANG DI PESANTREN AR RIDHO CIPONGKOR BANDUNG BARAT

Tim Dosen Tel-U: Tim Dosen UIN: Tim Mahasiswa: Pesantren Ar Ridho yang berada di Desa Cijenuk Kecamatan Cipongkor Kabupaten Bandung Barat memiliki beberapa usaha kecil berupa pembuatan sale pisang, pengolahan biji kopi, dan jamu bunga rosela. Dalam prosesnya membutuhkan pengeringan untuk mengurangi kadar air di dalamnya. Proses yang dilakukan saat […]

Read More